Alat Pencernaan Manusia. Alat atau organ pencernaan manusia meliputi mulut, kerongkongan, lambung usus halus, usus besar, dan anus. Makanan yang kita makan masuk ke dalam tubuh melalui organ-organ tersebut. Berikut gambar lengkap alat pencernaan manusia dan fungsinya.
1. Mulut
Makanan didorong ke lambung dengan gerak peristaltik.1. Mulut
- Pencernaan mekanis oleh gigi dan lidah;
- Pencernaan kimiawi oleh oleh enzim ptialin dalam ludah untuk mencerna zat tepung(amilum) menjadi zat gula sederhana.
3. Lambung
- Pencernaan mekanis dengan mengaduk dan meremas oleh dinding lambung;
- Pencernaan kimiawi oleh getah lambung : 1) pepsin mengubah protein menjadi asam amino, 2) renin mengendapkan protein menjadi kasein, 3) asam klorida (HCL) membunuh kuman dan mengubah sifat protein.
Usus halus terdiri dari usus duabelas jari, usus kosong, dan
usus penyerapan
a) Usus duabelas jari :
- Pencernaan mekanis dengan mengaduk dan meremas oleh dinding lambung;
- Pencernaan kimiawi oleh cairan empedu dan getah pankreas : 1) amilase berfungsi mengubah zat tepung mejadi gula, 2) tripsin berfungsi mengubah protein menjadi asam amino, 3) lipase berfungsi mengubah lemk menjadi asam lemak dan gliserol
enzim maltase, sukrase, dan laktase menguraikan karbohidrat.
c. Usus penyerapan : penyerapan sari-sari makanan.
5. Usus besar
Penyerapan air dan garam-garam mineral, sisa makanan dibusukan oleh bakteri
Escherichia coli.
6. Anus
Bahan padat hasil pembusukan dikeluarkan melalui anus.
Organ nomor 7, 8 dan 9 adalah hati, empedu, dan pankreas. Organ hati menghasilkan cairan empedu yang berfungsi memecah lemak. Pankreas menghasilkan getah untuk pencernaan di usus duabelas jari. Berikut ini beberapa contoh soal alat pencernaan manusia.
1. Perhatikan gambar sistem pencernaan di bawah ini !
Pada organ yang ditunjuk oleh huruf X terdapat enzim renin dan enzim pepsin. Kedua
enzim tersebut berperan dalam proses....
2. Perhatikan gambar sistem pencernaan di bawah ini !
Pada organ yang ditunjuk oleh huruf X terjadi proses...
3. Perhatikan gambar organ pencernaan di bawah ini !
Pada organ yang ditunjuk huruf X terdapat bakteri yang berfungsi....
4. Bagian yang ditunjuk tanda x menghasilkan suatu enzim yang berfungsi untuk....
5. Perhatikan gambar alat pencernaan di bawah ini !
Organ yang diberi tanda X menghasilkan getah pencernaan yang membantu proses
pencernaan makanan. Getah tersebut berfungsi mencerna....
6. Perhatikan organ pencernaan di bawah ini !
Pada organ yang ditunjuk tanda panah dihasilkan enzim maltase, sukrase, dan laktase.
Ketiga enzim tersebut berperan dalam proses...
7. Perhatikan gambar sistem pencernaan di bawah ini !
Bagian yang ditunjuk anak panah menghasilkan HCL yang berfungsi untuk...
8. Perhatikan gambar sistem pencernaan di bawah ini !
Bagian yang ditunjuk dengan huruf X berfungsi untuk....
9. Perhatikan gambar sistem pencernaan di bawah ini !
Alat pencernaan yang ditunjuk huruf X dan Y berfungsi untuk...
10. Perhatian gambar sistem pencernaan di bawah ini !
Organ yang ditunjuk berfungsi untuk...
Bagian yang ditunjuk dengan huruf X berfungsi untuk....
9. Perhatikan gambar sistem pencernaan di bawah ini !
Alat pencernaan yang ditunjuk huruf X dan Y berfungsi untuk...
10. Perhatian gambar sistem pencernaan di bawah ini !
Organ yang ditunjuk berfungsi untuk...
Post a Comment