5. Menjumlahkan dan mengurangkan bilangan bulat
5.1 Mengurutkan bilangan bulat
5.2 Menjumlahkan bilangan bulat
5.3 Mengurangkan bilangan bulat
5.3 Melakukan operasi hitung campuran
6. Menggunakan pecahan dalam pemecahan masalah
6.1 Menjelaskan arti pecahan dan urutannya
6.2 Menyederhanakan berbagai bentuk pecahan
6.3 Menjumlahkan pecahan
6.4 Mengurangkan pecahan
6.5 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan pecahan
7. Menggunakan lambang bilangan Romawi
7.1 Mengenal lambang bilangan Romawi
7.2 Menyatakan bilangan cacah sebagai bilangan Romawi dan sebaliknya
Geometri dan Pengukuran
8. Memahami sifat bangun ruang sederhana dan hubungan antar bangun datar
8.1 Menentukan sifat-sifat bangun ruang sederhana
8.2 Menentukan jaring-jaring balok dan kubus
8.3 Mengidentifikasi benda-benda dan bangun datar simetris
8.4 Menentukan hasil pencerminan suatu bangun datar
A. Pilihlah jawaban yang tepat !
1. Lambang bilangan dari lima puluh sembilan ribu dua ratus enam puluh tiga adalah ....
2. Perhatikan bilangan-bilangan berikut.
-7, 10, -5, 3, 0, 8
Urutan bilangan di atas dari yang terbesar adalah....
13. Perhatikan gambar di samping
Bagian yang ditandai huruf N adalah....
14. Perhatikan pecahan berikut : 7/12, 3/8, 4/6, 1/3
Diantara pecahan di atas yang terbesar adalah....
Jadi pecahan yang terbesar adalah 4/6
15. Aturan penulisan lmbang bilangan rumawi adalah
17. Bilangan romawi dari 78 adalah...
18. Bilangan yang sesuai dengan CLXXXIV adalah...
19. Perhatikan pernyataan berikut !
1) Sisi atas dan sisi bawah berbentuk lingkaran
2) Memiliki sebuah sisi melengkung
3) Memiliki dua rusuk melengkung
Bangun ruang yang memiliki sifat-sifat di atas adalah....
20. Perhatikan gambar jaring-jaring di bawah ini
Jaring-jaring yang dapat membentuk bangun kubus ditunjukan oleh huruf....
Jika jaring-jaring di samping dibentuk kubus, maka sisi yang
berhadapan dengan sisi nomor 3 adalah....
22. Perhatikan gambar di bawah ini.
Gambar yang simetris ditunjukkan oleh nomor....
23. Bangun di samping memiliki sumbu simetri sebanyak....
24. Perhatikan gambar di bawah ini
Hasil pencerminan gambar terhadap garis g ditunjukkan oleh huruf...
Hasil pencerminan terhadap garis g ditunjukkan oleh huruf D.
25. Perhatikan gambar di samping !
Jika Δ ABC dicerminan terhadap garis "m", maka
bayangan titik B adalah...
B. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang tepat !
26. -26....325
Tanda perbandingan yang tepat adalah....
Tanda perbandingan yang tepat yaitu <
27. 32 - (-10) = ...
32 - (-10) = 32 + 10 = 42
28. 156 + (-25) - 12 =.....
156 + (-25) - 12 = 131 - 12 = 119
29. 1/10, 1/6, 1/8, 1/4 jika diurutkan dari yang terkecil adalah.....
Jika diurutkan dari yang terkecil = 1/10, 1/8, 1/6, 1/4
30. Bentuk sederhana dari 16/56 adalah....
16/56 = (16 : 8)/(56 : 8) = 2/7
31. 1/7 + 5/6 =.....
1/7 + 5/6 = 6/42 + 35/42 = 41/42
32. Bilangan romawi dari 345 adalah.....
345 = CCCXLV
33. Perhatikan gambar di bawah ini !
Sisi yang sama dengan sisi PSWT adalah....
Sisi yang sama dengan PSWT adalah QRVU
34. Perhatikan gambar di bawah ini
Panjang rusuk DH adalah....
Panjang rusuk DH = CG = BF = AE = 7 cm
35. Perhatikan gambar di bawah ini
C. Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan tepat !
36. Sebuah kapal selam mula-mula berada pada kedalaman 35 m dibawah permukaan air
laut. Kemudian kapal tersebut turun sejauh 25 meter. Beberapa saat kemudia kapal
tersebut naik sejauh 20 m. Tentukan kedalaman kapal sekarang !
Kedalaman kapal = -35 + (-25) + 20 = -60 + 20 = -40
37. Pak Salim menjual tanahnya kepada tiga orang tetangganya yaitu Pak Aris seluas 3/8
hektar, Pak Atmo 1/8 hektar , dan Pak Agus 1/4 hektar. Dari ketiga tetangga Pak Salim
tersebut yang mebeli tanah paling luas adalah...
Yang membeli tanah Pak Salim paling luas adalah Pak Aris seluas 3/8 hektar
38. Ubahlah bilangan-bilangan berikut menjadi bilangan romawi !
a) 48
b) 357
c) 1987
48 = XLVIII; 357 = CCCLVII; 1987 = MCMLXXVII
39. Gambarlah sebuah tabung dengan panjang jari-jari 14 cm dan tinggi 20 cm !
40. Gambarlah hasil pencerminan bangun datar di bawah ini terhadap garis "g" !
5.1 Mengurutkan bilangan bulat
5.2 Menjumlahkan bilangan bulat
5.3 Mengurangkan bilangan bulat
5.3 Melakukan operasi hitung campuran
6. Menggunakan pecahan dalam pemecahan masalah
6.1 Menjelaskan arti pecahan dan urutannya
6.2 Menyederhanakan berbagai bentuk pecahan
6.3 Menjumlahkan pecahan
6.4 Mengurangkan pecahan
6.5 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan pecahan
7. Menggunakan lambang bilangan Romawi
7.1 Mengenal lambang bilangan Romawi
7.2 Menyatakan bilangan cacah sebagai bilangan Romawi dan sebaliknya
Geometri dan Pengukuran
8. Memahami sifat bangun ruang sederhana dan hubungan antar bangun datar
8.1 Menentukan sifat-sifat bangun ruang sederhana
8.2 Menentukan jaring-jaring balok dan kubus
8.3 Mengidentifikasi benda-benda dan bangun datar simetris
8.4 Menentukan hasil pencerminan suatu bangun datar
A. Pilihlah jawaban yang tepat !
1. Lambang bilangan dari lima puluh sembilan ribu dua ratus enam puluh tiga adalah ....
- a. 59.263
- b. 59.362
- c. 95.263
- d. 95.362
2. Perhatikan bilangan-bilangan berikut.
-7, 10, -5, 3, 0, 8
Urutan bilangan di atas dari yang terbesar adalah....
- a. 10, 8, 3, 0, -7, -5
- b. 10, 8, 3, 0, -5, -7
- c. 10, 8, 3, -7, -5, 0
- d. 10, 8, 3, -5, -7, 0
3. Hasil dari 56 + (-45) adalah....
- a. -101
- b. 101
- c. -11
- d. 11
4. Hasil dari -69 + (-15) adalah...
- a. -54
- b. 54
- c. -84
- d. 84°
Hasil dari -69 + (-15) = -84
5. Perhatikan gambar di bawah ini.
Kalimat matematika yang sesuai dengan garis bilangan di atas adalah...
Kalimat matematika yang sesuai dengan garis bilangan di atas adalah...
- a. 8 -(-6) = 2
- b. 8 - 6 = 2
- c. 2 +(-6) = 8
- d. 2 + 6 = 8
Garis bilangan di atas menunjukkan 8 -6 = 2
6. Hasil dari 48 - 26 + (-20) =....
7. Perhatikan garis bilangan di bawah ini
Nilai pecahan yang menempati huruf N adalah...
8. 5/12.....2/6, tanda yang tepat dintara dua bilangan pecahan di atas adalah....
10. 6/9 =.... Pecahan senilai dengan pecahan tersebut adalah....
11. Hasil penjumlahan dari 2/7 + 5/7 adalah.....
- a. 2
- b. -2
- c. 42
- d. -42
7. Perhatikan garis bilangan di bawah ini
Nilai pecahan yang menempati huruf N adalah...
- a. 6/6
- b. 5/6
- c. 3/6
- d. 4/6
8. 5/12.....2/6, tanda yang tepat dintara dua bilangan pecahan di atas adalah....
- a. <
- b. >
- c. =
- d. ≠
- a. 6
- b. 5
- c. 4
- d. 2
10. 6/9 =.... Pecahan senilai dengan pecahan tersebut adalah....
- a. 24/36
- b. 13/36
- c. 12/27
- d. 24/27
11. Hasil penjumlahan dari 2/7 + 5/7 adalah.....
- a. 6/7
- b. 1
- c. 5/7
- d. 4/7
- a. 4/12
- b. 5/12
- c. 6/12
- d. 7/12
13. Perhatikan gambar di samping
Bagian yang ditandai huruf N adalah....
- a. 6/8
- b. 5/8
- c. 4/8
- d. 2/8
14. Perhatikan pecahan berikut : 7/12, 3/8, 4/6, 1/3
Diantara pecahan di atas yang terbesar adalah....
- a. 4/6
- b. 1/3
- c. 3/8
- d. 7/12
Jadi pecahan yang terbesar adalah 4/6
15. Aturan penulisan lmbang bilangan rumawi adalah
- a. Lambang bilangan yang sama tidak bloeh ditulis berurutan
- b. Lambang bilangan yang sama hanya boleh ditulis berurutan paling banyak dua kali
- c. Lambang bilangan yang sama hanya boleh ditulis berurutan paling banyak tiga kali
- d. Lambang bilangan yang sama hanya boleh ditulis berurutan paling banyak empat kali
- Apabila angka di sebelah kanan kurang atau sama dengan angka yang di sebelah kiri artinya lambang bilangan itu dijumlahkan.
- Apabila angka disebelah kiri kurang dari angka di sebelah kiri kurang dari angka di sebelah kanan bilangan itu dikurangi.
- Penulisan lambang bilangan Romawi hanya boleh sebanyak 3 kali berturut-turut.(c)
- a. C + D +X +C + II
- b. CD + X + C + II
- c. CD + XC + II
- d. CD + XC + I + I
17. Bilangan romawi dari 78 adalah...
- a. LXVII
- b. LXVIIII
- c. LXXVIII
- d. LXXVIIII
18. Bilangan yang sesuai dengan CLXXXIV adalah...
- a. 184
- b. 186
- c. 154
- d. 156
19. Perhatikan pernyataan berikut !
1) Sisi atas dan sisi bawah berbentuk lingkaran
2) Memiliki sebuah sisi melengkung
3) Memiliki dua rusuk melengkung
Bangun ruang yang memiliki sifat-sifat di atas adalah....
- a. kubus
- b. balok
- c. kerucut
- d. tabung
20. Perhatikan gambar jaring-jaring di bawah ini
Jaring-jaring yang dapat membentuk bangun kubus ditunjukan oleh huruf....
- a. A
- b. B
- c. C
- d. D
Jika jaring-jaring di samping dibentuk kubus, maka sisi yang
berhadapan dengan sisi nomor 3 adalah....
- a. 1
- b. 2
- c. 3
- d. 4
22. Perhatikan gambar di bawah ini.
Gambar yang simetris ditunjukkan oleh nomor....
- a. I dan II
- b. I dan III
- c. II dan III
- d. II dan IV
23. Bangun di samping memiliki sumbu simetri sebanyak....
- a. 2
- b. 1
- c. 4
- d. 3
24. Perhatikan gambar di bawah ini
Hasil pencerminan gambar terhadap garis g ditunjukkan oleh huruf...
Hasil pencerminan terhadap garis g ditunjukkan oleh huruf D.
25. Perhatikan gambar di samping !
Jika Δ ABC dicerminan terhadap garis "m", maka
bayangan titik B adalah...
- a. C
- b. K
- c. L
- d. M
B. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang tepat !
26. -26....325
Tanda perbandingan yang tepat adalah....
Tanda perbandingan yang tepat yaitu <
27. 32 - (-10) = ...
32 - (-10) = 32 + 10 = 42
28. 156 + (-25) - 12 =.....
156 + (-25) - 12 = 131 - 12 = 119
29. 1/10, 1/6, 1/8, 1/4 jika diurutkan dari yang terkecil adalah.....
Jika diurutkan dari yang terkecil = 1/10, 1/8, 1/6, 1/4
30. Bentuk sederhana dari 16/56 adalah....
16/56 = (16 : 8)/(56 : 8) = 2/7
31. 1/7 + 5/6 =.....
1/7 + 5/6 = 6/42 + 35/42 = 41/42
32. Bilangan romawi dari 345 adalah.....
345 = CCCXLV
33. Perhatikan gambar di bawah ini !
Sisi yang sama dengan sisi PSWT adalah....
Sisi yang sama dengan PSWT adalah QRVU
34. Perhatikan gambar di bawah ini
Panjang rusuk DH adalah....
Panjang rusuk DH = CG = BF = AE = 7 cm
35. Perhatikan gambar di bawah ini
C. Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan tepat !
36. Sebuah kapal selam mula-mula berada pada kedalaman 35 m dibawah permukaan air
laut. Kemudian kapal tersebut turun sejauh 25 meter. Beberapa saat kemudia kapal
tersebut naik sejauh 20 m. Tentukan kedalaman kapal sekarang !
Kedalaman kapal = -35 + (-25) + 20 = -60 + 20 = -40
37. Pak Salim menjual tanahnya kepada tiga orang tetangganya yaitu Pak Aris seluas 3/8
hektar, Pak Atmo 1/8 hektar , dan Pak Agus 1/4 hektar. Dari ketiga tetangga Pak Salim
tersebut yang mebeli tanah paling luas adalah...
Yang membeli tanah Pak Salim paling luas adalah Pak Aris seluas 3/8 hektar
38. Ubahlah bilangan-bilangan berikut menjadi bilangan romawi !
a) 48
b) 357
c) 1987
48 = XLVIII; 357 = CCCLVII; 1987 = MCMLXXVII
39. Gambarlah sebuah tabung dengan panjang jari-jari 14 cm dan tinggi 20 cm !
40. Gambarlah hasil pencerminan bangun datar di bawah ini terhadap garis "g" !
Post a Comment